DESAIN PEMODELAN DAN INFORMASI BANGUNAN

KOMPETENSI LULUSAN

Menghasilkan Mutu Lulusan yang Berakhlak Mulia, Kompeten dan Profesional serta Berdaya Saing di Era Global. Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan adalah jurusan yang mempelajari tentang perencanaan bangunan, pengawasan pembuatan gedung, dan perbaikan serta perawatan gedung. Juga membekali peserta didik dengan keterampilan, pengetahuan, dan sikap agar kompeten dalam :

  • Melakukan pekerjaan sebagai Drafter/Juru Gambar dalam pekerjaan perencanaan bangunan.
  • Melakukan pekerjaan sebagai Pengawas dalam pelaksanaan bangunan.
  • Melakukan pekerjaan jasa penggambaran bangunan secara mandiri / berwirausaha di Studio Gambar.

LAPANGAN KERJA

  • KONSULTAN PERENCANA (Bidang Bangunan)
  • KONTRAKTOR (Pemborong Proyek Bangunan)
  • SUPERVISOR STRUCTURE (Pengawas Struktur Bangunan)
  • PROJECT SUPERVISOR INTERIOR/ EKSTERIOR (Pengawas Proyek Desain Interior & Eksterior Bangunan)
  • DEVELOPER (Pengembang Perumahan)
  • WEBMASTER BLOG (Website Bertema Bangunan)
  • DRAFTER (Ahli Gambar Bangunan)
  • ESTIMATOR (Ahli Perencana Anggaran Biaya Konstruksi)

FASILITAS LABORATORIUM

  • Gambar CAD
  • Gambar Manual

KEUNGGULAN

  • DPIB memiliki Akreditasi A (Amat Baik)
  • Besarnya Jumlah Peminat / Pendaftar Peserta Didik Baru
  • Lulusan DPIB bersertifikat Kompetensi Keahlian :
  • Sertifikat Industri / PRAKERIN
  • Sertifikat LPJK
  • Bekerjasama dengan PT. ARSINDO MEGA KREASI dan 11 Perusahaan lainnya / Mitra Sekolah Jurusan Desain Pemodelan dan Informasi Bangunan